WHAT'S NEW?
Loading...

Tujuan SMA N 3 Boyolali

TUJUAN SMA N 3 BOYOLALI

  1. Meningkatkan jumlah siswa yang sholat Dzuhur di sekolah dari 70% menjadi 90%
  2. Meningkatkan Jumlah dan kemampuan siswa dalam membaca dan menghapal AL Quran
  3. Mengurangi angka keterlambatan dari 2,5% menjadi 1%
  4. Meningkatkan jumlah siswa yang diterima di PTN melalui jalur SNMPTN/PMDK/PMDP dari 41% (110 dari 268) menjadi 50% (144 dari 288)
  5. Meningkatkan rata-rata ujian nasional dan nilai integritas ujian nasional
  6. Meningkatkan peringkat sekolah dari 3 untuk IPA dan 2 untuk IPS menjadi peringkat 2 untuk IPA dan 1 untuk IPS
  7. Meningkatkan jumlah siswa yang lolos OSP dari 4 menjadi 7 dan 1 lolos ke tingkat nasional
  8. Meningkatkan jumlah siswa yang lolos ke tingkat propinsi pada FLS2N dari bidang lomba menjadi 2 bidang lomba
  9. Meningkatkan jumlah siswa yang lolos ke tingkat propinsi pada OOSN dari 2 siswa menjadi 3 siswa
  10. Meloloskan siswa pada Olimpiade Penelitian Siswa Nasional
  11. Meningkatkan jumlah siswa yang berpartisipasi aktif dalam kepanitiaan maupun kepengurusan
  12. Meningkatkan kemampuan siswa dalam menguasai bahasa asing khususnya inggris dan atau arab dan jepang
  13. Meningkatkan kemampuan siswa dalam bidang teknologi terutama Teknologi Informasi dan Komunikasi
  14. Meningkatkan tata kelola sekolah yang transparan, akuntabel, partisipatoris, efektif dan efisien dengan diraihnya sertifikasi ISO 9001:2008
  15. Meningkatkan kepedulian siswa dalam menjaga lingkungan dengan ditandai diraihnya adiwiyata mandiri

0 komentar: